Trent Alexander-Arnold Semakin Dekat Gabung Real Madrid, Arne Slot: No Comment!

Manajer Liverpool, Arne Slot enggan bicara seputar rumor Trent Alexander-Arnold akan bergabung dengan Real Madrid. Ia menyebut bahwa hal itu tidak jadi keresahannya saat ini.

Kontrak Alexander-Arnold di Liverpool akan berakhir di musim panas nanti. Sudah ada negosiasi terkait perpanjangan kontrak sang bek, namun sejauh ini tidak ada tanda-tanda kedua pihak akan bersepakat dengan kontrak barunya tersebut.

Beberapa hari yang lalu, beredar kabar bahwa Alexander-Arnold sudah mantap untuk meninggalkan Liverpool. Ia dikabarkan akan pindah ke Spanyol untuk bergabung dengan Real Madrid.

Baru-baru ini awak media mencoba mengonfirmasi kabar tersebut kepada sang pelatih. Apa kata Slot?

Masih Cedera

Dalam konferensi persnya, Slot ogah membahas rumor Real Madrid tersebut.

Ia menyebut bahwa ia hanya fokus ingin melihat sang bek pulih dari cedera yang menimpanya.

“Dia (Alexander-Arnold) tidak beruntung karena mengalami cedera saat ini. Jika tidak, orang-orang saat ini pasti membicarakan penampilan apiknya bersama timnas Inggris di jeda kemarin,” buka Slot.

Kebut Pemulihan

Menurut Slot, Liverpool saat ini sangat merindukan kehadiran sang bek di lini pertahanan mereka.

Itulah mengapa ia berharap sang bek bisa pulih lebih cepat dan membantu Liverpool sebelum musim ini berakhir.

“Dia saat ini lagi cedera dan ia sepenuhnya fokus untuk pemulihannya. Kami mencoba membantu dia agar dia bisa kembali secepat mungkin,” pungkas sang pelatih.

Perkiraan Comeback

Menurut laporan yang beredar, cedera yang dialami Trent masuk dalam kategori menengah.

Jika tidak ada halangan, ia bisa bermain kembali bersama skuad The Reds pada akhir April atau awal Mei mendatang.

  • Related Posts

    Real Madrid Masih Yakin Bisa Comeback Lawan Arsenal

    Real Madrid mengalami kekalahan telak 0-3 dari Arsenal di leg pertama perempat final Liga Champions. Kekalahan itu membuat posisi mereka terancam tersingkir dari kompetisi. Bertanding di Emirates, gawang Thibaut Courtois,…

    Prediksi Arsenal vs Real Madrid 9 April 2025

    Arsenal menjamu Real Madrid pada leg pertama babak 8 Besar Liga Champions musim 2024/2025, Rabu 9 April 2025. Laga Arsenal vs Real Madrid dimainkan mulai pukul 02.00 dini hari WIB,…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Real Madrid Masih Yakin Bisa Comeback Lawan Arsenal

    • By shuji
    • April 9, 2025
    • 4 views
    Real Madrid Masih Yakin Bisa Comeback Lawan Arsenal

    Prediksi Arsenal vs Real Madrid 9 April 2025

    • By shuji
    • April 8, 2025
    • 4 views
    Prediksi Arsenal vs Real Madrid 9 April 2025

    Ancelotti Terkejut: Eksekutor Penalti Madrid Gagal Menyelesaikan Tugas!

    • By shuji
    • April 7, 2025
    • 5 views
    Ancelotti Terkejut: Eksekutor Penalti Madrid Gagal Menyelesaikan Tugas!

    Kabar Baik, Courtois Siap Hadapi Arsenal di Liga Champions

    • By shuji
    • April 7, 2025
    • 7 views
    Kabar Baik, Courtois Siap Hadapi Arsenal di Liga Champions

    keuntungan bermain live kasino online di tahun 2025

    jenis permainan live kasino terpopuler di indonesia 2025

    keunggulan bermain casino baccarat online di tahun 2025

    keseruan bermain live casino dengan rupiah uang asli

    pria asal indonesia berhasil memenangkan jackpot sebesar rp 1,5 miliar dalam permainan baccarat live casino, mengubah hidupnya dalam sekejap

    Tips Memilih Scatter Hitam Gacor

    Penawaran Akses Mudah Dan Kemenangan Besar Mahjong Ways

    Rahasia Permainan Spaceman Winrate Tertinggi

    Raih Jackpot Dengan Gates Of Olympus Gacor

    3 Cara Emas Maxwin di Starlight Princess

    Rahasia Sukses Bermain Scatter Hitam Gacor

    seorang pekerja migran indonesia sukses bawa pulang hadiah rp 55 juta dari sweet bonanza

    Rahasia Jackpot Maxwin Hari Ini

    cara bermain starlight princess

    scatter x500 gates of olympus

    game slot777

    info bocoran rtp live slot gacor

    keunikan slot88

    scatter hitam bet kecil

    scatter hitam hari ini

    teori baru gates of olympus

    game pg soft mudah jackpot

    bonus berlipat sweet bonanza

    Daya-Tarik-Bermain-Permainan-Live-Casino-Terpopuler-Hari-Ini

    Kode-Permainan-Live-casino-Bocor-kesempatan-menang-500-juta

    Update-Terbaru-Bocoran-Permainan-Live-Casino-Di-Indonesia

    Prediksi-Angka-Togel-Singapore-19-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Hongkong-19-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Sydney-19-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Macau-4d-19-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Kingkong-19-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Singapore-20-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Hongkong-20-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Sydney-20-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Macau-4d-20-Maret-2025

    Prediksi-Angka-Togel-Kingkong-20-Maret-2025

    https://opstinabileca.org/

    https://medisim-ltd.com/

    slot88

    https://kunsillokalimarsa.com/

    https://puskesmasjakarta.id/

    Slot Gacor 88

    https://iessociety.org/

    Slot777

    https://jaibdd.com/

    Slot Bet Kecil

    https://ijetcsit.org/

    togel viral

    Slot777

    for4d

    https://kuburantua.com/

    https://ijmps.org/

    https://persada-group.co.id/

    https://casadeoracao.info/

    https://diadeoracao.org/

    https://maranatahost.com.br/

    https://oracaodebomdia.com.br/

    https://oracaodefe.info/

    https://oracaododia.top/

    pengeluaran macau

    https://cheminters.com/

    situs toto

    https://totosuper.id/

    https://puskesmasmatraman.id/

    https://puskesmastebet.id/

    https://chaconvision.com/